Pendaftaran SPMB

Seleksi Penerimaan Murid Baru Yayasan RAJ YAMUNA Tahun Ajaran 2026/2027

150
Kuota Tersedia
95%
Tingkat Kelulusan

Persyaratan Pendaftaran

Persyaratan Calon Siswa

  • TK: Berusia 4 tahun pada 1 Juli 2026
  • SD: Berusia 6 tahun pada 1 Juli 2026
  • SMP: Berusia 12 tahun pada 1 Juli 2026
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Dengan mempertimbangkan keterbatasan tenaga pendidik serta sarana pendukung yang dimiliki, saat ini sekolah kami belum dapat menerima peserta didik dengan kebutuhan khusus seperti ADHD, karena kami belum dapat memberikan layanan pendidikan yang optimal dan sesuai dengan kebutuhan perkembangan anak. Kami berharap Bapak/Ibu dapat memahami kondisi ini dan mendoakan agar ke depannya sekolah kami dapat meningkatkan layanan pendidikan yang lebih inklusif.

Dokumen yang Diperlukan

  • Fotokopi Akta Kelahiran (1 lembar)
  • Fotokopi KK (Kartu Keluarga) (1 lembar)
  • Fotokopi KTP Orang Tua (1 lembar)
  • Sertifikat TK/PAUD (jika ada)

Formulir Pendaftaran

Isi data dengan lengkap dan benar

Data Calon Siswa

Data Orang Tua

Butuh Bantuan?

Tim kami siap membantu Anda dalam proses pendaftaran